Sabtu, 28 September 2019

Cara Mudah Membuat Daftar Pustaka di Microsoft Word

Pada video ini dijelaskan tentang cara membuat dan mengelola daftar pustaka pada dokumen laporan, makalah, jurnal atau buku dengan menggunakan aplikasi microsoft office word, yaitu menggunakan fasilitas References -- Citation & Bibliography. Dengan cara ini daftar pustaka akan tetata rapi, sesuai format, dan terkelola dengan baik. Cara ini menggunakan fasilitas yang sudah ada di microsoft office word sehingga tidak perlu melakukan installasi add in atau aplikasi tambahan lagi.
Untuk contoh alternatif pengelolaan sitasi dan referensi lainnya teman-teman bisa menggunakan aplikasi mendeley (cara installasi bisa dilihat di link berikut ini : https://learningcomputerisfun.blogspot.com/2019/09/cara-install-mendeley-mengelola.html

Ok langsung saja kita cek videonya, Klik tombol "PLAY VIDEO" di bawah ini untuk menonton video
https://youtu.be/UsBNCnszJfY

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Artikel Populer :

Artikel Terkait :

Cara membuat Outline & Daftar Isi Laporan Tugas Akhir dengan Multilevel List & Heading di Ms Word

Cara membuat Outline & Daftar Isi Laporan Tugas Akhir dengan Multilevel List & Heading di Ms Word Pilih resolusi HD agar video terli...